MONEV SUMATIF AKHIR SEMESTER GANJIL OLEH PENGAWAS PAI DAN BUDI PEKERTI
Kota Bima,04 November 2023
Pengawas Pembina PAI DAN Budi Pekerti Bapak Drs.H.Irfan turun langsung di SD Negeri 10 Penatoi Kota Bima guna monitoring dan evaluasi kegiatan Sumatif Akhir Semester Ganjil.
Kedatangan Drs.H.Irfan langsung disambut oleh Kepala Sekolah SD Negeri 10 Penatoi Kota Bima Ibu Ardianti,S.Pd.Dalam penuturan Kepala Sekolah menyampaikan bahwa SAS Ganjil ini SDN 10 Penatoi Kota Bima,melaksanakan dengan Online dengan menggunakan google Form untuk Kelas 4,5 dan 6 dan secara off Line untuk kelas 1,2 dan 3.Allhamdulillah berjalan dengan lancar walaupun ada kendala di kelas atas yang mengerjakan SAS secara on line karna ada beberapa siswa yg tidak membawa hp dan kurangnya crom book serta kendala jaringan,namun bisa diatasi.